Senin, 05 Maret 2012

BAB 7 ONGKOS DAN PENERIMAAN 2

BAB 7
ONGKOS DAN PENERIMAAN 2

Ongkos 
    Ongkos  yaitu yaitu kurva yang menunjukkan saling berhubungan antara jumlah ongkos produksi dengan tingkat output yang dihasilkan. 

Ongkos Produksi
     Ongkos produksiyaitu semua pengeluaran yang dilakukan oleh perusahaan untuk memperoleh faktor-faktor produksi yang gunanya untuk memproduksi output atau pengeluaran.

Macam-Macam Ongkos :
  1. Total Fixed Cost ( Ongkos Total Tetap ) , yaitu jumlah ongkos yang tetap dan yang tidak dipengaruhi oleh tingkat produksi. Contoh : sewa, penyusutan.
  2. Total Variable Cost ( Ongkos Variabel Tetap ) , yaitu jumlah ongkos yang dibayarkan yang besarnya berubah menurut tingkat yang dihasilkan. Contoh : tenaga kerja, ongkos bahan mentah.
  3. Total Cost ( Ongkos Total ) , yaitu penjumlahan antara ongkos total tetap dengan ongkos variabel.
Ongkos Produksi :
  1. Ongkos Produksi Jangka Pendek.
  2. Ongkos Produksi Jangka Panjang.
Penerimaan
     Penerimaan yaitu segala penerimaan produsen dari hasil penjualan outputnya.

Macam-Macam Penerimaan :
  1. Total Penerimaan ( Total Revenue ) , yaitu penerimaan dari hasil penjualan.
  2. Penerimaan Rata-Rata ( Avarage Total Revenue ) , yaitu rata-rata penerimaan dari per kesatuan produk yang dijual atau yang dihasilkan dan yang diperoleh dengan jalan membagi hasil total penerimaan dengan jumlah satuan barang yang dijual.
  3. Penerimaan Marginal ( Marginal Revenue ) , yaitu suatu penambahan penerimaan atas TR sebagai akibat penambahan satu unit output.
Keuntungan Maksimum Pendekatan dalam  mencari keuntungan maks :
  1. Pendekatan total,mencari selisihantara TR dgn TC
  2. Pendekatan Marginal,MR = MC
  3. Pendekatan Rata – rata,P > AC
Resume
  • Biaya : segala yg berhubungan dg hasilyg diharapkan di waktu yang akandatangMacam – macam biaya:biayatetap,biaya variabel, biaya total,biayarata – rata,biaya marginal
  • Penerimaan :Segala penerimaanprodusen dari hasil penjualan outputnya
  • Pendekatan dlm mencari keuntunganmaks :− Pendekatan total,mencari selisihantara TR dgn TC − Pendekatan Marginal,MR = MC− Pendekatan Rata – rata,P > AC

SUMBER :
http://chacaatmika.blogspot.com/2011/05/ongkos-dan-penerimaan.html




Nama : Bethaviana Aqmarina Dysanti

Kelas : 2KA29

NPM : 11110398

Matakuliah : Teori Organisasi Umum 2

Dosen : Herry Sussanto 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar